Langsung ke konten utama

Postingan

Unggulan

Komunikasi Interpersonal dan Intrapersonal

Komunikasi Intrapersonal  adalah penggunaan bahasa dan pikiran yang terjadi didalam diri komunikator sendiri. Dalam komunikasi ini, posisi seorang individu menjadi pengirim (komunikator) sekaligus penerima pesan (komunikan) yang memberikan feedback pada dirinya sendiri. Contoh dari komunikasi ini adalah berdoa, bersyukur, intropeksi diri, dan berkhayal. Komunikasi Intrapersonal sangat dibutuhkan untuk memahami diri sendiri.   Unsur unsur yang terdapat pada komunikasi Intrapersonal diantaranya: Sensasi: tahap awal penerimaan pesan atau informasi yang diterima oleh alat indera manusia  Persepsi: proses pemberian makna terhadap informasi yang ditangkap oleh sensasi. Pemberian makna ini melibatkan unsur subjektif.  Memori: proses penyimpanan informasi dan evaluasinya dalam kognitif individu. Kemudian informasi dan evaluasi tersebut dikeluarkan atau diingat kembali pada suatu saat,baik sadar maupun tidak sadar.  Berpikir: proses mengolah, memanipulasi informasi untuk memenuhi kebutuhan atau

Postingan Terbaru

Faktor Komunikasi Efektif

Ilmu Komunikasi Itu Apa

Teks Tanggapan Kritis tentang lunturnya rasa berbudaya bangsa Indonesia